Polisi Beri Edukasi Kepada Anak Sekolah Anti Bullying

Kepolisian Polres Kutai Barat memberikan edukasi kepada remaja sekolah Edukasi diberikan kepada murid sekolah

Kapolres Kutai Barat mengatakan kunjungan ke tempat pendidikan ini dilaksanakan sebagai wujud adanya hubungan kerjasama yang baik kepolisian dengan pihak sekolah. Selain pengenalan profesi Polri, edukasi juga diberikan dengan tujuan pencegahan perilaku bullying.

“Sebagai wujud Polri peduli pendidikan, kepolisian memberikan edukasi kepada remaja remaja sekolah

dalam kegiatan tersebut, personel Polres Kutai Barat memberikan pengetahuan tentang pencegahan perilaku bullying.

“Pelaku bullying biasanya mengintimidasi seseorang melalui sikap, perkataan dan tindakan. Namun, bukan hanya kekerasan terhadap fisik saja tetapi juga dapat menyerang psikis korban,” ujarnya.

Dalam kesempatan tersebut, kepolisian juga menyampaikan kepada para guru dan pihak sekolah harus lebih waspada dan memperhatikan perilaku murid di sekolah guna mencegah tindakan bullying.

admin

admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *